Agustus kemarin mungkin menjadi bulan yang tak akan bisa gue lupakan. Selain menjadi penanda dari berakhirnya semester genap, Agustus juga berhasil membuat gue babak belur dan berdarah-darah. Berbagai macam rasa campur aduk jadi satu di bulan Agustus; manis, asam, asin, pahit. Dan ketika berhasil melewatinya, gue merasa bahwa hari berlalu dengan begitu cepat.
Gue...
Saat
ini kondisi media sosial di Indonesia sedang panas-panasnya pasca pesta
demokrasi beberapa waktu lalu. Buka twitter, pada bahas politik. Buka
Instagram, isinya politik. Buka WhatsApp, isinya politik juga. Yang ada di
dalam pikiran gue hanya satu, “KAPANKAH INI AKAN BERAKHIR?!”
Apakah
kalian sedang merasakan apa yang gue rasakan? Jika iya maka kita senasib,
kawan! Huhu.
Tenang,
gue...
Beberapa hari yang lalu gue ulang tahun. Enggak ada perayaan karena gue sendiri enggak punya cukup biaya untuk bikin pesta semacam itu. Lagipula gue bingung harus senang atau sedih, sebab di usia gue yang sekarang akan sangat mungkin berhadapan dengan pertanyaan-pertanyaan: kapan wisuda? kapan nikah? Dan berbagai macam pertanyaan nyebelin lainnya.
Kampretnya lagi gue...
Hey, lagi sibuk ngapain sekarang? Kalau gue sedang mengisi libur yang cuma sebentar ini dengan memperbanyak konsumsi makanan yang sehat seperti sayur dan buah-buahan. Hal ini tentunya dilatarbelakangi oleh gaya hidup gue yang kurang sehat seperti: kurang istirahat, jarang makan buah-buahan, dan lain sebagainya.
Oya, sebelumnya gue ingin mengucapkan selamat merayakan natal bagi teman-teman...